Rabu, 02 Juni 2010

mendadak sendu

Here with me again. Gatau kenapa, malam ini aku mendadak sendu. Apalagi setelah tadi sempet denger lagunya Anggun yg Want You Want Me. Oh I'm so adore the lyrics. Itu kata si Anggun, kisah nyata lho terinspirasi fansnya yg ngikutin dia kemana-mana, kirim surat berpuluh-puluh kali, tau aja jadwal kegiatan Anggun. Nah dari situ muncul lagu ini, kurang jelas juga sih, lagunya yg bikin Anggun atau si Fansnya, krn surat" dari fansnya itu kebanyakan isinya puisi" gitu. Hmm. Check out the lyrics.
I'm here give me a glance, been following you like a shadow
This is how I spent my time dreaming about our days tomorrow
Another day has gone bye another moon another sun
I can wait for you my love
Don't want to do any harm
just find a gate to your attention

Sometimes I walk away 'cause I know that we can't ever be together
Sometimes I close my mind I can't keep this love for myself any longer
Somehow I have to find the right time to say that
I want you to want me, Even in my dreams

I hope yo know who I am through all the letters I have sent you
I know I'm not the only one wanting and dreaming about you
Two different world between us, you're on the spotlights far from my touch
I can't wait here forever
For a sign from your eyes
the magic I wish I could have

Should've walked away 'cause I knew that we can't ever be together
Should've closed my mind should've known that this love can't go any further
Should've stopped myself from this dream
'cause life will never want you to want me
even in my dreams
In my dreams

Really, I love the words, all the sentences, ungkapan hati, keliatan kalo ngareeeep banget, tapi dia sadar kalo kita tuh udh ga mungkin banget bersama. Lagu ini sedikit banyak juga menginspirasiku, menjadi persembahan utk seseorang yang belum pernah ku sentuh bahkan ku kenal. Lho, kok gitu? Iya, aku cuma sekedar tau. Dan dia sukses bikin penasaran bertahun-tahun. Ga salah juga kalo aku dikatain org" bodoh. Emg bodoh kalo urusan asmara. Hadeehh -.-'
Anw, liriknya tetep juara!

pilwali 2010

Gatau kenapa pilwali kali ini, benar-benar dibuat harap-harap cemas. Mama, papa, kakak, sodara, semua, pada cemas. Aku jadi keikutan kan yaa.. Mengapa? Karena sebenarnya sedang dipertaruhkan pemimpin yg benar" baik dan pemimpin abal". Maaf kalau bahasaku kasar, aku bingung harus menggunakan kata apa. Dari beberapa calon yg ada, ada 2 kandidat calon yg pernah mendzolimi keluargaku, begitu menurut mama. Sayangnya, kansnya untuk menang sangat besar. Orang" ini mempunyai pencitraan yang baik di media massa, membanggakan prestasi" yg telah mrk capai. Mungkin mama lupa atau tak sadar, bahwa media massa bisa menjadi alat kampanye yg hebat, terlepas dari sogok-menyogok salah satu media, namun kemasan yg dibuat, berita yg disiarkan, dan tawaran persuasif dari kandidat ini sudah sangat baik. Banner dan sebagainya dibuat menarik, bukan hanya gambar si calonnya tp foto" remaja di kota ini, atau foto" tokoh rakyat kecil. Sesungguhnya itulah yg menarik perhatian. Mama mungkin lupa, pemeran antagonis di sinetron" selalu hidup lebih lama, selalu berinovasi agar tujuan mrk tercapai, sekali lagi terlepas dari mrk jahat atau baik, tp mrk mempunyai usaha yg besar agar menarik perhatian. Aku memang mengikuti saran orang tua untuk menyoblos calon sesuai dengan keinginan mrk, aku pun tak ingin keluargaku disakiti terus-menerus, aku juga ga mau papa ga bisa kerja seperti dulu, atau papa memperoleh kesempatannya sekali lagi, menjadi yg terbaik di instansi tersebut. Banyak orang-orang yang tau bahwa calon tersebut memang tidak baik, tapi mungkin lebih banyak 2x dan beranggapan bahwa calon tersebut merupakan pemimpin yg baik, pekerja keras, dan merakyat. Pendapatku sih, masih belom jelas, krn memang belom ditakdirkan secara pasti siapa yg menang. Sebisa mungkin ya itu, si calon yg dijagokan mama papa, krn terbiasa pengajian bersama. Terlepas dari siapapun yang menang dalam pilwali ini, papa mampu bekerja dengan baik lagi, tidak menjadi kalah-kalahannya orang lagi, tidak ditutup rejekinya oleh beberapa pihak krn memang semua yang mengatur Allah. Kasian mama ga rela, kalo sampe bener" org itu yang menang pilwali tahun ini. Kasian mama, pernah menangis krn disakiti oleh orang itu. Semoga Allah memberi kebaikan baginya.

Selasa, 01 Juni 2010

remember me

Tepat hari ini, Selasa tanggal 1 Juni aku nonton Remember Me. Ga nyangka ada adegan konflik anak dengan ayahnya. Entah kenapa, dari semua cerita sedih, kisah nyata, seluruh cerita pengabdian tentang ibu, tidak bisa menghapus haru ku ketika cerita" ayah dipertontonkan, diperdengarkan, ataupun dipaparkan. Rasanya tenggorokanku mencekat menahan tangis. Aku tau ayah di keluarga sudah berlaku layaknya ayah, yang mengayomi dan menafkahi. Tapi rasanya sebagai anak perempuan, kelekatan antara ayah denganku tidak sebesar kisah ayah-anak di film Remember Me. Terkadang aku pun membayangkan bagaimana rasanya berpelukan dg ayah, atau menghampirinya ketika menangis, atau berbagi keluh kesah. Ayahku punya penyakit jantung, ayahku operasi untuk dipasang 2 ring ketika ku kelas 3 SMA, kini aku semester 6. Tau gejolak apa yg terjadi, ketika pikiran suka liar jalan" kesana kemari? Ya, setiap anak akan menyadari bahwa waktu terus berlalu dg cepat, hingga tidak ada satupun yg pernah menyadarinya. Hingga tidak ada satupun alarm diri mengingatkanku, bahwa, hey papa sudah semakin tua. Aku semakin takut, takut kehilangan, takut menerima kenyataan, takut sendiri, takut kesepian, takut tidak mampu menahan diri, takut ayah hilang. NOOOO. Please the Mighty God, aku mau mau mau dan tetap bersama selamanya bersama ayahku. Ya itu, org yang dulu pernah ku benci krn menyakiti ibuku. Orang yang keras kepala krn selalu melarangku bergaul, org yang jarang pulang ke rumah krn sibuk bekerja atau sibuk yang lainnya, entahlah. Orang yang manja yang selalu disiapkan segala sesuatunya bahkan untuk mengambil handuknya pun ia tak mau, atau untuk mengambil makanan ia terlalu enggan meninggalkan layar TV demi berita, politik, demi pengetahuan. Aku pernah benci dia, I know, but trully my heart can't escape the reality that I love him so much. I can't hold my tears, I song for you Dad, I pray for you Dad, I struggle for you Dad, I survive for you Dad, please be strong. I can't face without you. I'm not ready for lose anything around me, NO. NO. I'm just bad, I know, I'm just cruel I know. But you're the guardian, no matter what, you must save me. Aku tau papa, papa lelah, aku suka liat papa tidur, aku suka liat mama tidur, dan selalu berharap besok bisa ketemu mama papa. Ya Allah, beri kekuatan, aku mungkin bukan anak sholeh yg selalu menjalankan perintahMu, bimbing aku Ya Allah... Beri kesehatan untuk keluargaku, untuk org" sekitar, untuk cinta di dunia, untuk pejuang agamaMu Ya Allah.